Selamat Datang di Blog FKAC for IPNU

Rabu, 02 Juni 2010

Antara Hasrat Kaderisasi dan Raport Merah Bagi Sang Anak

IPNU punya cerita...
(Derz Nur Al-Rahman)
Kaderisai ,
Di suatu daerah sana para pelajar NU yang tergabung dalam IPNU (Ikatan Pelajar Nahdlatul `Ulama) lagi dalam masa pertumbuhan, klo ibarat manusia.....karena IPNU disana baru berdiri 2 periode. Suatu ketika ditengah para kadernya sangat agresif dalam kancah gerakan, terutama dalam wilayah kaderisasi hasrat dan giroh perjuangan sangat melekat dan menjadi darah panas yang selalu mengalir deras ditengah terpaan masalah kalsik (pendanaan) yang sudah biasa menerjang setiap perjuangan organisasi yang berlabelkan NU, hanya lantunan do`a Kyai yang menjadi modalnya.
Hasratnya semakin lama semakin menggebu hingga berada pada titik kulminasi yang tterbingkai pada visi-misinya "Mem_bumi_kan IPNU sebagai organisasi pelajar NU" akhirnya setahap demi setahap hasrat itu dilakukanya...
Raport Merah Bagi Sang Anak,
Ditengah gencarnya mengekplorasi hasrat itu, namun pada akhirnya situasi yang tidak diharapkan (Apes) menimpa juga pada kader-kader NU tersebut dengan pemberian raport dengan nilai merah dari sang Bapak (NU)....
Menjelang peringatan 40 hari wafatnya guru bangsa (KH.ABDURAHMAN WAHID) para kader muda NU itu mempersiapkan diri untuk bisa memperingati dan sekaligus bertekad untuk meneruskan cita-cita yang sering di sapa GUSDUR, melalui kaderisasi  dengan tujuan membentengi dan mempersiapkan Pelajar NU dari pengaruh sindrome wahabiyah...
Dengan MODAL wejangan (jape-jampe) Kyai dan Bapa akhirnya kegiatan itu di setujui sekaligus dilaksanakan...walaupun sebetulanya hari akhir kegiatan itu bentrok dengan pelantikan Bapa(NU),,,,
Nah justru ini yang menariknya.....
Akhirnya para kader muda itu (apes) mesti puas dengan pemberitaan di majalah akan kesuksesan dan sambutan kagum dari tokoh masyarakat sekaligus dapat nilai merah di raport dari sang Bapa, gara-gara Acara Bapak tidak di muat di majalah...hehehe
Jadi salah sipa ya?????

Astagfirullah......

Tidak ada komentar: